Mengenal Secretome,
Terapi Kesehatan Terkini

Secretome adalah sekumpulan zat bioaktif yang dilepaskan oleh stem cell. Zat tersebut mengandung sejumlah besar protein seperti faktor pertumbuhan dan sitokin. Secretome juga mengandung makromolekul dan vesikel ekstrasel. Secretome memiliki peran penting dalam komunikasi antar sel pada berbagai proses fisiologi tubuh. Selain itu, secretome memiliki kemampuan untuk meregenerasi sel, memperbaiki jaringan yang rusak, menekan peradangan dan menjaga keseimbangan sistem imun.

Fungsi dan Peran Secretome

Image
Image
Image
Image
Image
Induksi Pembelahan Sel
Image
Percepatan regenerasi jaringan dan organ yang rusak
Image
Imunomodulator:
Menjaga keseimbangan sistem imun
Image
Anti-inflamasi: Menekan peradangan
Image

Pelajari Lebih Lanjut tentang Secretome
di Sini!

Image

Potensi pemanfaatan Secretome

Dari beberapa penelitian dan uji klinis yang sedang berjalan, secretome diketahui memiliki beragam potensi untuk membantu beberapa indikasi sebagai berikut: radang sendi, luka ulkus, autoimun, otot robek, peremajaan kulit dan kebotakan.