Putus Obat Dari Psikiatri
dok,saya ingin bertanya. apakah efek samping putus berobat ke psikiater?
:strip_icc():format(jpeg)/klikdokter-media-buckets/avatars/824691/original/010816000_1541066143-_NEW_-DoctorThumbnail---201x298-dr-Astrid-Wulan-Kusumoastuti.jpg)
Terima kasih telah bertanya seputar efek samping putus berobat ke psikatri menggunakan fitur Tanya Dokter di KlikDokter.com
Kami memahami kekhawatiran Anda. Mohon maaf keterangan yang Anda berikan masih kurang jelas. Sebelumnya pasien berobat ke psikiatri dengan diagnosis apa dan diterapi apa? Terdapat berbagai macam indikasi dan kontraindikasi jika tidak mengkonsumsi obat dari psikiatri dan tidak tercapainya hasil yang maksimal. Kami sarankan agar pengobatan tetap dilanjutkan dengan dokter psikiatri Anda sebelumnya.
Demikian informasi seputar efek samping putus berobat ke psikatri yang dapat kami sampaikan, semoga bermanfaat.
Salam,
Silakan Klik “Tanya Dokter” Untuk Mengajukan Pertanyaan Anda
Tanya Dokter
0 Komentar