Pertanyaan Seputar Penanganan Stroke
Ibu saya kemarin terkena stroke mendadak dam langsung tidak bisa bicara normal , dan saya blm bisa membawa ke dokter sampai jari ini . Terlambatkah jika saya bawa berobat ? Apakah masih bisa di atasi ? Trimakasih.
:strip_icc():format(jpeg)/klikdokter-media-buckets/avatars/806487/original/091317600_1540917083-_NEW_-DoctorThumbnail---201x298-dr-Nitish-Basant-Adnani-BMedsc.jpg)
Terima kasih telah bertanya mengenai penanganan stroke menggunakan fitur Tanya Dokter.
Bila Anda merasa ada anggota keluarga yang mengalami keluhan lemah pada satu sisi tubuh mendadak yang dapat menyerupai stroke, kami menyarankan agar langsung dibawa untuk berobat ke pusat kesehatan terdekat guna dilakukan evaluasi lebih lanjut untuk menentukan diagnosis dan penanganan yang paling sesuai.
Demikian informasi yang dapat kami sampaikan mengenai penanganan stroke, semoga bermanfaat. Salam,
Silakan Klik “Tanya Dokter” Untuk Mengajukan Pertanyaan Anda
Tanya Dokter
0 Komentar