Kelupaan Minum Pil KB Selama 7 Hari
Dok saya mau tanya?bln kmrn sy pake kb yasmin pil .d stop 7hari nya ga mnum krna lupa.apa bisa hamil
:strip_icc():format(jpeg)/klikdokter-media-buckets/avatars/850184/original/087488200_1540984940-_NEW_-DoctorThumbnail---201x298-dr-Alberta-Jesslyn-Gunardi-BMedSc-_Hons_.jpg)
Terima kasih telah menggunakan fitur Tanya Dokter.
Kami memahami kekhawatiran Anda.
Jika sudah kelewatan minum pil KB selama 7 hari, Anda bisa saja hamil jika Anda melakukan hubungan seksual. Kesuburan akan langsung kembali setelah tidak minum pil KB. Sebaiknya Anda pastikan terlebih dahulu apakah Anda sudah hamil sebelum melanjutkan mengkonsumsi pil KB.
Demikian, semoga informasi ini bermanfaat.
Salam sehat,
Tim Redaksi KlikDokter
Silakan Klik “Tanya Dokter” Untuk Mengajukan Pertanyaan Anda
Tanya Dokter
0 Komentar