ASI

Terimakasih atas pertanyaan Anda.
Sebaiknya memang ASI harus dikeluarkan dari payudara, bila tidak dikeluarkan dapat menyebabkan peradangan atau benjolan, Anda dapat mengeluarkan nya sendiri tidak perlu dengan obat. Bila tidak ada rangsangan dari anak maka ASI lama-lama dapat berhenti.
Demikian penjelasan yang dapat kami berikan. Semoga membantu. (EA)
Salam,
Tim Redaksi Klikdokter
Silakan Klik “Tanya Dokter” Untuk Mengajukan Pertanyaan Anda
Tanya Dokter
0 Komentar