Nyeri Pada Pantat

Bapak / Saudara yang Terhormat
Terima kasih telah memggunakan layanan e-konsultasi Klikdokter
Kami membutuhkan detail daerah dimana Anda mengalami nyeri, apakah yang Anda maksud di pantat itu adalah bokong (kedua belah bokong) atau di daerah dubur atau di daerah pinggul? apakah hanya terjadi setelah bekerja saja? apakah membaik dengan istirahat?dan segala macam informasi selengkap-lengkapnya yang Anda perkirakan berhubungan dengan keluhan Anda.
Nyeri pada bokong dapat saja terjadi pada gangguan otot, tulang, pembuluh darah (vaskular), ataupun saraf.
Saran kami anda memeriksakan diri ke dokter untuk lebih mengeetahui lebih tepat apa penyebab sakit yang anda rasakan dan untuk mendapat pengobatan yang optimal
Demikian informasi yang dapat kami sampaikan. Semoga bermanfaat.
Salam,
Tim Redaksi Klikdokter
0 Komentar