BMT P-HP Moricare+ Prodiges 800gr
Thumbnail BMT P-HP Moricare+ Prodiges 800gr 0
image preview 1
Preview

BMT P-HP Moricare+ Prodiges 800gr

Mulai dari
Rp292.677
Kategori:
Berat:
0.82 kg

Deskripsi

BMT PHP merupakan susu formula bayi yang dikeluarkan Morinaga di Indonesia. BMT PHP diformulasikan khusus untuk bayi usia 0-6 bulan yang memiliki risiko alergi, dengan kandungan Protein Whey Terhidrolisa Parsial untuk mengurangi risiko alergi pada bayi yang memiliki riwayat keluarga alergi.

Saat baru lahir, susu yang terbaik memanglah ASI (Air Susu Ibu). Oleh karena itu, konsultasikan dahulu dengan Dokter Anak sebelum meminum susu formula.

Spesifikasi:
- Susu Formula Bayi 0-6 bulan
- Rasa Plain
- Berat 800 gram
- NIE: MD 560410045281

Komposisi:
Laktosa, maltodekstrin, protein whey terhidrolisa, minyak nabati, protein kasein terhidrolisa, AA, DHA, lesitin kedelai, prebiotik laktulosa, taurin, nukleolida, karnitin, mineral dan vitamin.

Cara Penggunaan:
Tuangkan air hangat dan tambahkan susu bubuk. Aduk hingga terlarut sempurna.

Pilih Toko